Night Market Ratchadamri Road
Pasar malam Bangkok ini biasanya menjajakan aneka jenis pernak-pernik yang menarik. Di kawasan ini tak hanya dipadati penduduk yang sedang nonkrong namun juga banyaknya pedangang yang menjajakan berbagai jenis produk unik. Barang-barang yang dijual di night market sangat berfariasi mulai dari harga standar sampai dengan harga cukup mahal.
Disini anda dapat membeli berbagai jenis barang dengna kualitas terjamin. Tersedia banyak pilihan mulai dari pedangan hand made hingga kuliner. Menariknya anda dapat memsan sandal dengan model khusus hasil rancangan sendiri.
Di sepanjang jalan Ratchadamri saat mulai menjelang malam suasana akan berubah drasits menjadi pasar malam yang ramai. Dari dekat Platinum Fashion Mall sampai ke Gaysorn Shopping Centre ini akan dipadati oleh pedagang yang menjajakan produk uniknya. Pedagang yang berjualan di Night Market ini memang telah mengantongi izin dari pemerintah setempat dan jika melanggar akan mendapat sanksi yang telah ditentukan.
>> Klik : Paket Tour Bangkok Pattaya Phuket
Meskipun kesannya pasar malam namun nuansa di Night Market ini tertata dengan rapi sehingga masih terdapat ruang bagi pejalan kaki untuk berjalan. Suasana di Night Market Bangkok ini memang sangat bersih karena tak ada satu cuil sampahpun yang berserakan sehingga anda dapat leluasa dan nyaman untuk berbelanja.
Bagi anda yang senang menawar harga, hal ini juga umum dan banyak dilakukan para pembeli. Meskipun harga yang ditawarkan sudah pas namun tak ada salahnya untuk menawar sedikit agar lebih berhemat.
Nikmati Wisata Malam ke Night Market Bangkok Yuk ! Night Market ini adalah surganya belaja barang unik dengan harga yang murah. Jumlah pasar malam di Bangkok memang cukup banyak dan tersebar di banyak tempat. Berikut adalah beberapa Night Market Bangkok yang telah terkenal.
- Siloam dan Patpong Night Market
Disini anda dapat membeli beragam jenis pernak-pernik khas pasar malam Bangkok dengan harga yang terjangkau. Anda dapat belanja oleh-oleh mulai dari kaos, produk fashion lain sampai dengan barang-barang cindera mata yang unik.
Nikmati Wisata Malam ke Night Market Bangkok Yuk ! Siloam dan Patpong Night Market ini adalah salah satu kawasan yang selalu ramai dan juga dilengkapi dengan restoran, bar dan cafe yang selalu buka 24 jam. Bagi pecinta kuliner anda juga dapat membelinya pada pedagang kaki lima yang sedang berjualan.
- Khao San Road
Bagi anda yang bosan dengan susana pasar malam dapat bersantai di cafe, bar atau restoran. Di kawasan ini juga terdapat tempat tato, pijat refleksi pastinya juga ada berbagai jenis hotel dan hostel.
>> Klik juga : Harga Paket Tour 3 Negara Singapore Malaysia Thailand
- Asiatique The Riverfront
Bagi anda penggemar belanja tempat ini menyediakan berabagai jenis pernak-pernik serta produk fashion yang menarik. Tersedia juga fasilitas lain seperti restoran, bar, cafe hingga pertunjukan lady boy “calypso”.
Tempat Asiatique The Riverfront adalah salah satu tempat hiburan malam dan wisata kuliner yang lengkap. Disini anda juga dapat membeli berbagai macam oleh-oleh untuk sanak sodara dan sahabat yang ada di rumah.
Daya tarik Asiatique The Riverfront night market
Selain menawarkan wisata belanja juga dapat menikmati pesona sungai Chao Phraya di Sungai Chao Phraya ini membentang sepanjang 372 km dan mengaliri kota Bangkok. Sungai Chao Phraya ini telah terkenal dengan pesona yang indah serta angin segar kota Bangkok.
Nikmati Wisata Malam ke Night Market Bangkok Yuk ! Dengan pemadangan khas sungai yang indah dan lalu lalang kapal lengkap dengan warna-warni lampu yang indah ini menjadi pemandangan favorit yang diburu wisatawan saat berada di Bangkok.
Jangan lewatkan juga untuk mencoba Bangko Eye, kincir raksasa yang akan membawa anda untuk menyusuri indahnya pesona kota Bangkok dari ketinggian. Kawasan Asiatique The Riverfront adalah salah satu tujuan wisata malam favorit yang sayang jika anda lewatkan dengan percuma.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar