6 Tempat Wisata Paling Menarik di Hua Hin Thailand. Tempat wisata favorit mana yang jadi favorit anda ? Madame Tussauds ? Wat Arun ? Dream World ? atau tempat wisata lainnya ? ya banyak sekali tempat yang menjadi favorit wisatawan. Bagi anda yang ingin menghabiskan waktu liburan di Thailand dan telah bingung mengunjungi destinasinya sudah saatnya berkunjung ke Hua Hin.
Hua Hin berjarak 200 km dari selatan Bangkok atau dapat ditempuh dalam 3 jam perjalanan.
Hua Hin merupakan kota yang tenang, damai dan dihiasi dengan bukit-bukit cadas. Hua Hin sendiri memiliki makna sebagai “kepala batu” maksudnya perbukitan batu yang melindungi kawasan.
Istimewanya dalam sejarah Hua Hin ini dijadikan tempat peristirahatan para keluarga raja. Disini anda dapat mencoba suatu hal baru dari Thailand. 6 Tempat Wisata Paling Menarik di Hua Hin Thailand :
- Swiss Sheep Farm
Banyak hal yang dapat anda jumpai di Swiss Sheep Farm diantaranya sebuah bangunan yang menyerupai lumbung jerami lengkap denagn volkswagen beefle, kincir angin serta menunggangi kuda poni yang lucu. Pemandangan yang ditawarkan Swiss Sheep Farm mirip dengan panorma di Eropa.
Menariknya lagi anda dapat mengajak anak untuk memberi makan domba. Untuk menuju Swiss Sheep Farm anda dapat memulainya dari Bangkok lalu menuju arah ke Cha Am. Perjalanan selanjutnya gunakan transportasi umum. Stasiun bus minivan berada di samping Century Center tepatnya di ujung Victory Monument BTS.
>> Pilih paket wisata ini : Paket Tour Bangkok Murah
- Santony Water Fantasy
Saat mengunjungi tempat ini jangan sampai ada salah seorang anggota keluarga anda yang ketinggalan. Tempat ini akan memberikan pengalaman bermain air yang baru untuk anda. Santony Water Fantasy dikatakan sebagai taman wisata air terbaik yang ada di Thailand.
6 Tempat Wisata Paling Menarik di Hua Hin Thailand. Sebagai taman bermain terbaik keamanan dan kenyamanan di Santony Water Fantasy juga telah terjamin. Tak perlu cemas karena di taman air ini ada tak perlu ngantri.
- The Venezia
The Venezia selalu ramai dikunjungi terutama menjelang akhir pekan. Tempat in mengusung tema wisata belanja yang digemari banyak wisatawan sehingga menyuguhkan daya tarik khas. The Venezia memiliki tujuan untuk mengikuti kesuksesan dan ketenaran tempat wisata lain di Thailand.
Menariknya lagi objek wisata ini menyuguhkan konsep dunia fotogenik yang sangat menyenangkan. Dengan konsep fotogenik anda yang dapat bersama pasangan dapat mengabadikan moment romantis. Tak hanya itu terdapat juga beberapa atraksi dan hiburan yang menarik.
>> Klik : Harga Paket Wisata Murah ke Malaysia
- Hua Hin Night Market
6 Tempat Wisata Paling Menarik di Hua Hin Thailand. Jangan cemas masalah dompet karena harga-harga yang ditawarkan sangat murah dan terjangkau. Pasar malam Hua Hin juga menawarkan kuliner seafood yang maknyus di lidah. Bahkan anda dapat memilih sendiri seafood yang akan dipesan.
- Hua Hin Railway Station
Pada awal pembangunan stasiun tertua Thailand beraada di Sanamchan Palace di Nakhom Pathom dan dikenal denan plub Pla Sanamchan. Dan seiring berjalannya waktu stasiun ini dipindahkan ke Hua Hin tepatnya di sebelah barat Damnoern Kasem Road.
>> Klik juga : Harga Paket Tour Singapore 3 Hari 2 Malam
- Hua Hin Beach
6 Tempat Wisata Paling Menarik di Hua Hin Thailand. Pantai indah Hua Hin akan sepi jika hari biasa namun pasti ramai saat menjelang akhir pekan. Tempat ini menjadi favorit wisatawan yang ingin menikmati nuansa tenang dengan keindahan yang memanjakan mata.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar